Bahan Apem Singkong
Cara Memasak Apem Singkong
- 1 kg singkong
- 250 gram tape singkong
- 1/2 butir kelapa
- 250 gram gula pasir
- 1 pewarna makanan hijau atau merah
- 1 sendok teh garam
- 1/2 sendok teh vanili
Cara Memasak Apem Singkong
- Singkong diparut, dicampur tape singkong, gula pasir, garam, dan vanili.
- Uleni adonan, dan diberi beberapa tetes pewarna sesuai selera.
- Adonan dibiarkan selama 3 jam.
- Parut setengah butir kelapa.
- Setelah didiamkan, adonan kemudian dikukus sampai matang.
- Potong adonan sesuai selera, dan hidangkan bersama kelapa parut.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar